Arung jeram! Siapa yang tidak terpikat dengan sensasi mendebarkan menaklukkan derasnya sungai? Bagi para pecinta petualangan, arung jeram adalah candu yang selalu membuat ketagihan. Tapi, sebelum terjun langsung ke jeram-jeram yang menantang, penting untuk memahami perbedaan mendasar antara dua alat utama dalam arung jeram: rubber boat (perahu karet) dan kayak. Keduanya menawarkan pengalaman yang berbeda, …